Pastikan kalian tekan spasi tepat di tanda check, maka kalian akan langsung jatuh dan dapat lari menjauh dari si killer.
Tapi jika kalian gagal, maka kalian akan kehilangan kesempatan. Karena kesempatan perk ini hanya satu kali saja.
1. Self-Care
Ini adalah perk yang paling berguna diantara semuanya. Self-care dapat membantu kalian untuk melakukan healing atau penyembuhan sendiri.
Biasanya ketika kalian terluka, kalian membutuhkan survivor lain atau Medkit untuk menyembuhkan kalian.
Tapi dengan perk ini, kalian tidak perlu membawa Medkit selama pertandingan. Justru kalian bisa membawa item lain yang bisa lebih berguna untuk menyelamatkan kalian dari killer.
Nah itu dia 7 perks survivor terbaik di Dead by Daylight Indonesia versi Gamexran. Pastikan kalian menggunakan beberapa dari perks tersebut. Karena akan dapat dipastikan, ketujuh perks survivor diatas akan dapat membantu kalian untuk bertahan hidup dari killer.
Baca juga artikel lainnya seperti perks killer terbaik dan cara GG bermain sebagai killer di Dead by Daylight.
Semoga bermanfaat ya, Gaess.
Jangan lupa untuk dishare ke teman-teman di MedSos lainnya.
Terima kasih.
Yuk gabung di komunitas Gamexran! Ikuti kami di:
- Facebook: Gamexran
- Instagram: @gamexran
- Twitter: @gamexran_
- YouTube: SUBSCRIBE!
Tentang penulis: @ransltn